Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Institut Daarul Qur’an Jakarta berkolaborasi dengan Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya untuk mengadakan Webinar Nasional dengan tema “Pemuda Agen Perubahan (Refleksi Kisah Ashabul Kahfi). Acara ini digelar secara daring melalui media Zoom Meeting pada Rabu (2/11). Kegiatan ini menghadirkan Mohamad Mualim, Lc., M.A. Dekan Fakultas Ushuluddin Idaqu, Dr. Desy Erawati, M.Ag. Dekan Fakultas Ushuluddin […]
