Jakarta Barat, 4 Desember 2023 – Dosen dan mahasiswa Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta menjalankan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan penuh semangat di TPQ Bina Insan Kamil, yang berlokasi di Rawa Lele, Jakarta Barat. Kegiatan ini akan berlangsung selama lima hari, dimulai pada tanggal 4 Desember hingga 8 Desember 2023. Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan agama dan […]
Ida Kurnia Shofa, M.Ag., Bagikan Kiat Lulus Kuliah Tanpa Skripsi pada Workshop Artikel Jurnal Ilmiah
Tangerang, 1 Desember 2023 – Dosen Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta, Ida Kurnia Shofa, M.Ag., menjadi pembicara dalam workshop yang digelar oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir IDAQU pada tanggal 1-2 Desember 2023. Dalam kegiatan yang bertemakan “Mahir Jurnal, Lulus Kuliah Tanpa Skripsi,” Ida Kurnia Shofa berbagi kiat sukses untuk mencapai gelar sarjana tanpa […]
Ida Kurnia Shofa, M.Ag., Dosen Fakultas Ushuluddin IDAQU, Sampaikan Materi Menarik di Seminar UIN Antasari Banjarmasin
Tangerang – Dosen Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta, Ida Kurnia Shofa, M.Ag., menjadi salah satu narasumber yang menyampaikan materi menarik di seminar yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir UIN Antasari Banjarmasin pada hari Sabtu, 2 Desember 2023, mulai pukul 08.30 hingga 12.00 WITA. Dalam seminar yang mengangkat tema “Artificial Intelligence Bagi Pegiat Tafsir Al-Qur’an: […]
Mahasiswa Fakultas Ushuluddin IDAQU Raih Juara 2 Pidato Bahasa Arab Tingkat Internasional
Ponorogo – Amin Abdur Rahman, Mahasiswa Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir semester 5 Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta menorehkan prestasi gemilang dengan meraih juara 2 pada lomba pidato bahasa Arab tingkat internasional yang diselenggarakan oleh Fakultas Ushuluddin Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor pada tanggal 22-24 November 2023. Amin Abdur Rahman berhasil menonjolkan kemampuan pidato Bahasa Arabnya di antara para peserta […]
Fakultas Ushuluddin Gelar Kuliah Umum, Ini Materinya
Tangerang, 20 November 2023 – Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta menggelar sebuah kuliah umum dengan menghadirkan narasumber Syekh Majid bin Saleh Al-Qurashi dari Mekah, Arab Saudi. Kuliah umum ini berlangsung pada hari Senin, 20 November 2023, dimulai dari pukul 10.00 dan berakhir pada pukul 12.00 WIB. Kuliah umum ini mengabil tema “Metodologi Dasar-dasar Dakwah Perspektif Surat Hud: Sebuah […]
Jumadil Uma, Mahasiswa Fakultas Ushuluddin Selesaikan Hafalan 30 Juz dalam Waktu 1 Tahun
Tangerang – Jumadil Uma, mahasiswa Fakultas Ushuluddin Prodi Ilmu Al-Quran dan Tafsir Institut Daarul Quran (IDAQU), berhasil menyelesaikan hafalan 30 juz Al-Quran dalam waktu 1 tahun 2 bulan. Acara setoran hafalan yang berlangsung di Masjid Al-Anwar Kampus IDAQU pada Jumat, 17 November 2023, menjadi saksi keberhasilan luar biasa Jumadil Uma. Jumadil Uma mengaku sudah memiliki target untuk menyelesaikan hafalannya sejak […]
Fakultas Ushuluddin Kirim Dua Mahasiswa ke Jambore Nasional AMKI Muda 2023
Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta mengirimkan dua mahasiswa terbaiknya ke Jambore Nasional Asosiasi Masjid Kampus Indonesia (AMKI) Muda 2023 yang berlangsung di Bandung, Jawa Barat. Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 300 peserta dari berbagai perguruan tinggi di seluruh Indonesia. Dua mahasiswa yang mewakili Fakultas Ushuluddin IDAQU adalah Nur Adinda dan Vivin Tri Muhriningsih. Keduanya adalah mahasiswa program studi […]
100 Mahasiswa Fakultas Ushuluddin Ikut Sukseskan Santri of The Year 2023 di MPR RI
Jakarta – Seratus mahasiswa Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta turut berpartisipasi dalam acara Santri of The Year 2023 yang diselenggarakan oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) bekerjasama dengan Islam Nusantara Center (INC) pada hari Minggu, 29 Oktober 2023. Acara ini bertujuan untuk mengapresiasi peran dan kontribusi santri dalam pembangunan bangsa dan negara. Acara Santri of The […]
Mahasiswa Fakultas Ushuluddin Raih Juara 2 Dai Daiyah Nasional di IMF 2023
Jakarta – Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin Institut Daarul Qur’an (IDAQU) Jakarta, Wildan Al-Maruyi, berhasil meraih juara 2 dalam lomba Dai Daiyah Nasional yang diselenggarakan dalam acara Islamic Movement Festival (IMF) 2023. Acara tersebut digelar oleh Lembaga Dakwah Kampus Syahid UIN Syarif Hidayatullah Jakarta pada Kamis-Jumat, 5-6 Oktober 2023. IMF 2023 adalah acara tahunan yang bertujuan […]